Dataset Persistent ID
|
hdl:20.500.12690/RIN/MIWQC9 |
Publication Date
|
2018-03-12 |
Title
|
Identifikasi patogen pada bunga bangkai (Amorphophallus titanum Becc.) koleksi Kebun Raya Bogor dan upaya pengendaliannya
|
Author
|
Wawangningrum, Hary (Pusat Konservasi Tumbuhan Kebun Raya Bogor)
Latifah, Dian (Pusat Konservasi Tumbuhan Kebun Raya Bogor)
Hartini, Sri (Pusat Konservasi Tumbuhan Kebun Raya Bogor)
Sudarmono (Pusat Konservasi Tumbuhan Kebun Raya Bogor)
|
Contact
|
Use email button above to contact.
Wawangningrum, Hary (Pusat Konservasi Tumbuhan Kebun Raya Bogor)
|
Description
|
Amorphophallus titanum (Becc.) dikenal dengan nama bunga bangkai termasuk anggota suku Araceae (talas talasan). Kebun Raya Bogor sebagai lembaga konservasi ex situ juga mengoleksi tanaman jenis tersebut, namun beberapa terserang oleh penyakit yang menyebabkan kelayuan dan busuk. Penyakit pada koleksi bunga bangkai menjadi salah satu ancaman terhadap kelestarian tanaman langka tersebut. Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi jenis penyakit yang menyerang bunga bangkai dan menemukan alternative pengendaliannya. Berdasarkan identifikasi dan pengamatan pada tanaman yang terkoleksi, diperoleh informasi bahwa tanaman bunga bangkai sebagian terserang cendawan Sclerotium rolfsii dan Fusarium solani. Kedua cendawan tersebut merupakan cendawan tular tanah. Patogen S. rolfsii menyebabkan penyakit busuk pangkal batangdan F. solani menyebabkan penyakit layu dan busuk pada tanaman A. titanum. Informasi patogen tersebut penting untuk mengetahui upaya pengendaliannya. Pengendalian penyakit tersebut dapat dilakukan dengan cara biologi, mekanis dan kimiawi.
Prosiding Seminar Inovasi Florikultura Nasional 2013. Hal. 508-515 ISBN 978-979-8257-51-3
(2014)
|
Subject
|
Medicine, Health and Life Sciences
|
Keyword
|
Amorphophallus titanum Becc.
Araceae
Bunga bangkai
Identifikasi patogen
Kebun Raya Bogor
|
Depositor
|
Wulandari, Desi
|
Deposit Date
|
2018-02-19
|